| |

KIP Award 2019 di Lingkungan Pemkot Malang

Dalam rangka mengimplementasikan keterbukaan informasi publik sesuai dengan amanat Undang-undang No. 14 tahun 2008 tentang Keterbukaan Infromasi Publik, maka Pemerintah Kota Malang melalui Dinas Komunikasi dan Infromatika Kota Malang menyelenggarakan Keterbukaan Informasi (KIP) Award 2019.

KIP Award ini diikuti oleh seluruh organisasi perangkat daerah (OPD) di lingkungan Pemerintah Kota Malang. Proses penjurian dilaksanakan oleh Pusat Telaah dan Informasi Regional (PATTIRO) Malang yang terdiri atas:

  1.  M. Fahazza, ST
  2. Asiswanto Darsono., S.Hum
  3. Adi Khisbul Wathon, SH

[divider]

[tabs type=”horizontal”][tabs_head][tab_title]Ketentuan Umum[/tab_title][tab_title]Aspek Penilaian[/tab_title][tab_title]Jadwal Kegiatan[/tab_title][/tabs_head]

[tab]

KETENTUAN UMUM

  1. Website yang dinilai adalah website resmi OPD di lingkungan Pemkot Malang, yaitu subdomain malangkota.go.id
  2. Fokus penilaian adalah pembaharuan Informasi yang wajib diumumkan secara berkala sesuai dengan ketentuan pasal 9 UU No. 14 Tahun 2008 tentang KIP dan Pasal 30 Perwal Kota Malang No. 50 Tahun 2010 tentang Pedoman Pelayanan Informasi Publik  di website subdomain masing-masing OPD
  3. Juri memeriksan dan menilai sesuai dengan jadwal dan aspek penilaian yang telah ditentukan dan diumumkan pada saat technical meeting.

[/tab]

[tab]

ASPEK PENILAIAN

Update Informasi Berkala terbaru di Website OPD, meliputi:

No Informasi yang dinilai Nilai Maks
1 Nama Pejabat Struktural Terbaru 10
2 Struktur Organisasi 10
3 Nama, Alamat, No Telp, Alamat Email, Akun medsos 10
4 Scan DPA 2019 10
5 Informasi/Kegiatan OPD 10
6 Perwal Tugas & Fungsi OPD 10
7 Standar Pelayanan 10
8 Layanan Pengaduan: link/banner ke sambat.malangkota.go.id 10
9 Pengumuman Barang/Jasa: link/banner ke sirup.lkpp.go.id 10
10 DIDP (Contoh: https://ppid.malangkota.go.id/?page_id=213) 10
Jumlah Nilai 100

[/tab][tab]

JADWAL KEGIATAN

No Agenda Tanggal
1 Technical Meeting 28 November 2019
2 Proses Penilaian 2-12 Desember 2019
3 Pengumuman 16 Desember 2019
4 Penyerahan Hadiah 23 Desember 2019

[/tab][/tabs]

[divider]

Update:

Pengumuman Pemenang KIP Award dan Peringkat Keterbukaan Informasi Publik seluruh Perangkat Daerah di Lingkungan Pemerintah Kota Malang Tahun 2019 dapat dilihat di: Pemenang KIP Award 2019 Kota Malang

Similar Posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.